Sabtu, 07 Maret 2009

Rangkuman Materi Pemrograman Web

Table

Setiap tabel minimal tersusun dari tiga tag dasar yaitu tag TABLE yang menandai sebuah tabel, tag TR yang membentuk baris dan tag TD yang membentuk kolom. Masing-masing tag tersebut harus memiliki tag penutup.Secara default, tabel menggunakan nilai border = 0 (nol), untuk membuat bingkai dari tabel tersebut, kita harus menyertakan atribut BORDER.

Susunan tag-tag di atas memerintahkan kepada browser untuk menampilkan sebuah tabel yang terdiri dari satu baris dan satu kolom yang diisi dengan tulisan: kolom 1 dari baris 1.

Nah, bila ingin menambah sekian baris ke bawah, cukup menyalin ulang dari tag sampai . Sorot (blok) dari tag hingga lalu Copy (Ctrl+C). Tempatkan kursor di bawah tag lalu Paste (Ctrl+V). Sekian baris yang ingin anda buat, sekian kali pula anda harus menyalinnya (melakukan perintah Paste). Setelah itu tinggal meng-edit tulisan sesuai keinginan anda.

contoh:

Atribut selanjutnya yang perlu kita ketahui adalah atribut CELLSPACING yang mengatur jarak antar sel dan CELLPADDING yang mengatur jarak antara sel dan tulisan di dalamnya. Misalnya:

Selanjutnya adalah alignment.Kita bisa mengatur sendiri perataan ini dengan menggunakan atribut ALIGN untuk perataan horisontal dan VALIGN untuk perataan vertikal. Perhatikan penggunaannya:



Atribut lainya yaitu rowspan dan colspan. Atribut rowspan digunakan untuk penggabungan sel secara baris, sedangkan colspan digunakan untuk penggabungan sel secara kolom.